Implementasi Sensor Infrared dan Sensor Ultrasonik pada Smart Parking
Sensor ultrasonik adalah sebuah sensor yang berfungsi untuk mengubah besaran fisis (bunyi) menjadi besaran listrik dan sebaliknya. Cara kerja sensor ini didasarkan pada prinsip dari pantulan sutu gelombang suara sehingga dapat dipakai untuk menafsirkan eksistensi (jarak) suatu benda dengan frekuensi tertentu. Disebut sebagai sensor ultrasonik karena sensor ini menggunakan gelombang ultrasonik (bunyi ultrasonik).
Sensor Infra Merah yang digunakan untuk mendeteksi suatu benda adalah denagn cara menstrasimisikan sinyal infrarred (IR transmiter) kemudian sinyal inframerah itu di pantulkan oleh permukaan suatu objek dan sinyal diterima oleh penerima infrarred (IR transmiter)
Cara Kerja :
Sensor Infra Merah berfungsi mendetekksi adanya kendaraan yang ingin masuk dan keluar parkiran, sehingga memberikan tanda ke box parkir bahwa ada tempat parkir yang kosong dan terisi, untuk sensor ultrasonik berfungsi ketika sopir ingin memarkir kendaraan, agar pas di tempat yang telah di tentukan, jika tidak pas akan ada buzzer yang bunyi,
Komentar
Posting Komentar